Selamat Datang di
cv.grosirindo

Anggota Gratis
cv.grosirindo
cv.grosirindo
Indonesia
  • Katalog Produk

    Slow Start Inverator listrik

    Slow Start Inverator listrik

    Harga:
    Rp. 40.000
    Jumlah Pesanan:
    Kemas & Pengiriman:
    min 1 lusin

    Keterangan :

    Apa itu Slow Startup Inverator? Mungkin banyak diantara Anda yang masih belum paham tentang kegunaan dari alat yang satu ini.

    Slow Startup Inverator ini adalah sebuah alat yang dipergunakan untuk menghasilkan start listrik yang lambat dan stabil pada saat pertama kali menghidupkan sebuah alat elektronik.

    Alat ini sangat cocok bagi Anda yang memiliki masalah dengan tegangan listrik yang sering turun atau bahkan mati mendadak pada saat menyalakan alat elektronik karena daya listrik di rumah Anda kurang. Beberapa peralatan elektronik di rumahan memang terkadang langsung menarik daya yang besar pada saat pertama kali dinyalakan. Misalnya saja komputer, AC, kulkas maupun televisi.

    Anti Jeglek

    Jika Anda punya toko dalam mall atau tempat perbelanjaan – dimana hanya mendapat jatah 200 watt saja, memasang TV saja bisa membuat listrik padam karena lonjakan start listrik nya yang tinggi. Di sini slow startup bisa sangat membantu.

    Jika Anda saat ini memiliki masalah dengan tegangan listrik karena peralatan elektronik yang Anda gunakan, nampaknya alat ini patut Anda coba. Alat ini banyak manfaatnya, selain dapat menstabilkan listrik agar tegangan tidak naik turun, juga dapat membuat peralatan elektronik yang Anda gunakan tidak cepat rusak karena kondisi aliran listrik lebih stabil.

    Alat ini memiliki kapasitas maksimal sebesar 1500 watt. Jadi cukup lumayan besar kapasitasnya untuk menormalkan tegangan yang melonjak dari peralatan listrik Anda.

    Hemat Listrik

    Saat dinyalakan, peralatan elektronik biasanya mengalami lonjakan tegangan yang tinggi, baru kemudian stabil setelah beberapa waktu. Ini menyebabkan tagihan listrik jadi lebih besar daripada seharusnya. Dengan begitu alat ini bisa menghemat listrik.

    Ukuran alat ini kecil, bahkan Anda dengan mudah dapat memindah-mindahkannya di tempat yang Anda inginkan. Alat ini hanya berukuran 15cm x 10cm x 8cm. Cukup kecil bukan?

    Cara menggunakannya pun sangat mudah. Anda tinggal colokkan jack alat elektronik Anda ke Slow Start Inverator, baru kemudian colokkan kabel yang terdapat pada Slow Startup Inverator ke sumber listrik. Dijamin tegangan listrik tidak akan turun pada saat Anda menyalakan alat elektronik Anda tersebut.



Anda mendapat [3] permintaan baru.
Ke Menu Anggota

Depan - Penawaran Dagang - Daftar Produk - Daftar Permintaan - Daftar Kerjasama - Daftar Perusahaan
© 2024 Indotrade.id. Hak Cipta Dilindungi Undang-undang.